Beranda Jawa Timur Curah Hujan Tinggi, Operasional Perahu Penyberangan Diimbau Waspada

Curah Hujan Tinggi, Operasional Perahu Penyberangan Diimbau Waspada

2313

KUBUS.ID – Tingginya curah hujan di Kabupaten Tulungagung dalam beberapa hari terakhir, Dinas Perhubungan Kabupaten Tulungagung menghimbau kepada para pengusaha dan kru perahu penyeberangan mulai dari perbatasan Kediri hingga Rejotangan untuk selalu waspada dan dilarang melakukan kegiatan penyeberangan saat debit air meninggi.

Kata Kabid Angkutan dan Sarana Dishub Tulungagung Sujarmani, Operasional Perahu penyeberangan sempat ditutup total pada Kamis (28/11) siang hingga dini hari. Saat memasuki puncak musim hujan, Kegiatan penyeberangan diberlakukan situasional, sesuai dengan pantauan tinggi debit air di Sungai Brantas. SOP dalam penyeberangan juga sudah diberikan demi keselamatan semua pihak. (rif)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini